LPPM Untirta Gelar Rapat Rencana Kerja untuk Perkembangan Penelitian dan Pengabdian

Serang, Banten – Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Sultan Ageng Tirtayasa (Untirta) menggelar Rapat Rencana Kerja Pusat Pengelola dan Pusat Penelitian. Acara ini dipimpin oleh Kepala LPPM Untirta, Prof. Dr. Meutia, S.E., M.P., dan Sekretaris LPPM, Dr. Ing. Muhammad Iman Santoso, ST., M.Sc.
Rapat ini bertujuan untuk menyusun rencana kerja yang terintegrasi dan efektif untuk meningkatkan kualitas penelitian dan pengabdian kepada masyarakat.

Scroll to Top