Serang, 6 September 2024, LPPM Untirta melakukan Sosialisasi Penerimaan Proposal Penelitian Kerja Sama Indonesia-Prancis PHC Nusantara 2025 dengan Narasumber Dr. Endarto Yudo Wardhono, S.T., M.T. yang dimoderatori oleh R. Ahmad Zaky El Islami, Ph.D. Harapannya setelah kegiatan sosialisasi ini Dosen-dosen Untirta dapat membuat proposal dan mengirimkannya dalam program PHC Nusantara 2025 ini serta ditetapkan sebagai pemenang.